BandungBisnisSekilas Info

Libur Mudik Lebaran: Jangan Lupa Tagihan Air, Manfaatkan Kemudahan Layanan Kami

63
×

Libur Mudik Lebaran: Jangan Lupa Tagihan Air, Manfaatkan Kemudahan Layanan Kami

Sebarkan artikel ini

BANDUNG

Globalindo.Net//Sudah memasuki hari libur dan Cuti Bersama Idul Fitri 1446, Sahabat Tirtawening ada yang sudah pergi mudik? semoga selalu diberikan kesehatan dan selamat sampai tujuan.

Ingat keselamatan sahabat dan keluarga sangat penting baik diperjalanan maupun rumah yang akan ditinggalkan. Persiapkan rencana perjalanan mudik sahabat dengan baik.

Sehubungan dengan libur dan cuti bersama yang berlangsung dari tanggal 28 Maret – 7 April 2025, kami informasikan bahwa Sahabat Tirtawening tetap dapat melakukan transaksi melalui aplikasi pada smartphone anda atau melalui:

  1. ATM
  2. Virtual Account
  3. E-commerce
  4. Alfamart dan Indomart
  5. Pos Indonesia

Selamat libur dan cuti hari raya idu fitri 1446 H dan jangan lupa tagihan air mu tepat waku ya Sahabat Tirtawening!.

 

Humas Perumda Tirtawening